Minggu, 21 Juni 2015

Gardener Job Description

Gardener adalah bagian yang bertanggung jawab dalam hal pemeliharaan tanaman dan kebun yang ada di Hotel. Gardener Bertanggung Jawab dalam hal penyedian bunga atau kembang untuk dekorasi di kamar maupun di area hotel yang lainnya seperti Loby, Restoran, Rest Room. Gardener juga membibit atau mencangkok bunga untuk keperluan regenerasi tamanan. kerapian dan keindahan taman sangat tergantung dari sentuhan seorang gardener. tugas lainnya adalah memupuk dan menyiram semua tanaman yang ada di Hotel. Seorang Gardener memiliki Duties and Responsibilities terhadap hasil dan kinerjana sesuai Job Description yang sudah ditetapkan oleh atasannya atau Supervisor Gardener.

Tugas - Tugas atau Job Description Gardener.
  1. Memelihara keindahan Taman dan Kebun Hotel.
  2. Menjaga kebersihan area taman.
  3. Memupuk dan menyiram kebun sesuai jadwal.
  4. Mengganti dan Merawat bunga- bunga yang ada di area Loby Hotel.
  5. Responsibilities dalam Menyediakan Bunga atau Kembang untuk staff Office Housekeeping untuk keperluan Dekorasi.
  6. Memelihara bunga yang ada si sepanjang koridor hotel.
  7. Merawat bunga atau anggrek yang ada si Restoran.
  8. Mendekorasi Rest Room dengan bunga segar.
Standar Kerja Gardener.
  1. Membaca log Book untuk mendapatkan informasi terbaru.
  2. Menghadiri Briefing setiap saat.
  3. Menjaga standar dan kualitas kerja.
  4. Efisiensi menggunakan Bahan-bahan.
  5. Menjaga ketersediaan bunga untuk dekorasi
  6. Melaporkan segalah hal yang diperlukan oleh atasan.
  7. Melaksanakan Tugas-Tugas tambahan dari atasan.
  8. Memiliki List atau daftar Tools alat dan perlengkapan gardener.
Back To Perhotelan
Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar